Rabu, 23 Februari 2011
Hasil SCFBP tahun 2011
Minggu, 20 Februari 2011, setelah penantian yg panjang dengan masalah anggaran akhirnya PASKHAS BARA 66 Jakarta, tetap bisa mengikuti lomba pramuka di SMPN 107 Jakarta, niatnya sih mencoba mempertahankan piala bergilir kali ke 2, tetapi hasilnya berbeda alias tidak bisa mempertahankan lagi, Yach tak apa lah yang penting gugusdepan kita sudah mengikuti kegiatan lomba ini dengan mengikuti semua yang tertulis pada PDMPK dan menjunjung tinggi tri satya dan dasa darma ( ayat 10 : Suci dalam pikiran , perbuatan dan perkataan , alias murni anggota pramuka yang masih berumur penggalang ).
Tetapi semua berpulang kepada diri masing-masing, dan alhamdulillah kita masih bisa membawa prestasi, diantaranya sbb :
Juara II Putra, Juara Harapan I Putra, Juara III Putri dan Juara I Putri tingkat Penegak.
Sedangkan untuk permateri kita mendapatkan prestasi sbb :
Juara Morse Putra
Juara Pembidaian Putra
Juara Survival Putra
Juara Pionering Putra
Juara PBB Putra
Juara Topografi Putra
Juara Pionering Putri
Juara Best Couple Putra
Semoga semuanya bisa berusaha kembali di kegiatan mendatang, dan ucapan selamat kepada Para Penegak Ambalan Basuki Rahmat yang mulai tumbuh tunasnya, serta ucapan terima kasih kepada seluruh Purna bakti yang telah membantu, juga pihak sekolah dan kak Syamsudin ( makasih atas kiriman bus Samaptanya ).
Tetap semangat, jangan putus asa.
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
OPEN HOUSE DENGAN KAK KWARNAS
LOBAK GALANG 2010
Berpose
PETA WILAYAH SMPN 66 JAKARTA
|
||||||||||||||||||
|
2 komentar:
salam pramuka !!
pramukasmpn83.blogspot.com
salam pramuka !!
pramukasmpn83.blogspot.com
Posting Komentar